Pesan Rahbar

Home » » Masjid Abad Pertengahan

Masjid Abad Pertengahan

Written By Unknown on Friday 13 November 2015 | 12:56:00


Masjid di abad pertengahan menjadi barometer dan pusat seluruh aktifitas dan urusan masyarakat. Masjid adalah jantung masyarakat Islam.

Untuk itu, masjid bukanlah hanya sekadar tempat yang kultus sebagaimana dinilai oleh masyarakat sekarang. Masjid kala itu memiliki halaman yang sangat besar dengan sebuah kolam besar di tengahnya. Masjid juga dilengkapi dengan kamar-kamar kecil di sekelilingnya.

Malah ada sebagian masjid yang memiliki talar besar yang bisa menampung ribuan orang. Masjid juga dilengkapi dengan ruang-ruang belajar dan ruang khusus untuk menggelar pesta dan ritual-ritual sosial.

Malah, setelah ritual salat usai, para pengemis dan mereka yang memiliki rumah senantiasa mengayom di masjid sebagai tempat beristirahat. Para jamaah salat juga biasa duduk berjam-jam setelah salat untuk saling bercengkerama dan bertukar informasi.

Ya. Setelah kaum Mongol masuk Islam pada abad XVI, masjid dirubah fungsi hanya untuk tempat ibadah dan seluruh kegiatan sosial yang tidak berbau agama dilarang.

(Shabestan/ABNS)
Share this post :

Post a Comment

mohon gunakan email

Terkait Berita: