Pesan Rahbar

Home » » Penyelenggaraan Musabaqoh Nasional Hafalan Al-Quran Hind binti Maktoum di Dubai

Penyelenggaraan Musabaqoh Nasional Hafalan Al-Quran Hind binti Maktoum di Dubai

Written By Unknown on Thursday, 22 October 2015 | 18:09:00


Lembaga internasional Al-Quran DIHQA mengabarkan penyelenggaraan musabaqoh nasional hafalan Al-Quran Hind binti Maktoum ke-17 di Emirat.

Menurut laporan IQNA, seperti dikutip dari Tafsir.net, registrasi untuk partisipasi musabaqoh ini dimulai Minggu (11/10) dan terus berlanjut selama 20 hari dan masyarakat Emirat serta masyarakat yang bermukim negara ini dapat berpartisipasi dalam musabaqoh tersebut.

Musabaqoh ini terselenggara dalam dua segmen, perempuan dan laki-laki dan dalam tujuh jurusan, hafalan seluruh Al-Quran, hafalan 20 juz, hafalan 10 juz, hafalan 5 juz khusus warga Emirat, hafalan 5 juz khusus masyarakat bermukim Emirat (kelompok umur  sepuluh tahun kebawah) dan jurusan hafalan 3 juz untuk warga Emirat (kelompok umur kurang dari 10 tahun).

Jurusan tilawah Al-Quran yang mencakup bacaan “Warsy”, “Qalun”, “Al-Dauri,” termasuk jurusan lain musabaqoh dan jurusan ini khusus bagi partisipan yang berpartisipasi dalam periode sebelumnya dalam jurusan hafalan seluruh Al-Quran.

Demikian juga, tidak ditentukan kelompok umur untuk bagian perempuan dan para wanita dan laki-laki Emirat dengan tanpa batasan umur dapat berpartisipasi dalam semua jurusan musabaqoh, kecuali jurusan hafalan 3 juz.

Muhammad Abdur Rahim Sultan, anggota komite penyelenggara musabaqoh menegaskan, setelah selesainya registrasi dan mendapatkan semua nama-nama partisipan, divisi musabaqoh akan menyelenggarakan ujian masuk dan final musabaqoh dimulai Sabtu, (9/1/2016).

(IQNA/ABNS)
Share this post :

Post a Comment

mohon gunakan email

Terkait Berita:

  • Menurut Riwayat Sunni: Allah Segera Mengutus Jibril as. Membawa Ayat Al Qur’an Mendukung Gaya Hubungan Badan Kegemaran Sayyidina Umar!
  • Derek di Masjid Al-Haram Roboh
  • Cara Indonesia Tangkal Serangan Model Baru ISIS
  • Bahwasanya Bumi itu Akan Diwarisi oleh Hamba-hamba-Ku Yang Shaleh
  • Sambut Hari Kemerdekaan, MUI Gelar Khataman Al-Quran
  • Amalan Terbaik di Malam Nishfu Sya’ban
  • PDIP: Mustahil Kubu Ahok Lecehkan Martabat dan Kehormatan Ma'ruf Amin. Begini Penjelasan PDIP!
Index »

KULINER

Index »

LIFESTYLE

Index »

KELUARGA

Index »

AL QURAN

Index »

SENI

Index »

SAINS - FILSAFAT DAN TEKNOLOGI

Index »

SEPUTAR AGAMA

Index »

OPINI

Index »

OPINI

Index »

MAKAM SUCI

Index »

PANDUAN BLOG

Index »

SENI