Pesan Rahbar

Home » » ABTAH; Tempat Persinggahan Pertama Imam Husein as

ABTAH; Tempat Persinggahan Pertama Imam Husein as

Written By Unknown on Sunday, 29 May 2016 | 09:08:00


Abtah nama daerah berpasir sebagai tempat lewatnya banjir dari lembah Mekah.

Yazid bin Tsabit al-Bashri memiliki 10 anak laki-laki dan mengajak mereka untuk menolong Imam Husein as. Dari kesepuluh anaknya, dua orang bernama Abdullah dan Ubaidullah, bersama sejumlah pengikut dan pecinta Ahli Bait keluar dari kota Basrah dan bergabung dengan Imam Husein as di daerah Abtah.

Beberapa orang lain yang ikut bergabung dengan Imam Husein as di Abtah antara lain; Amir bin Muslim, Salim, budak Amir dan Saif serta beberapa orang lainnya. Mereka masih sempat bergabung dengan Imam Husein as, padahal semua jalan dan jalur yang mengarah ke Imam Husein as di Basrah telah dikontrol.

Sumber:
Abshar al-Ain, hal 189-190.
Al-Imam Husein wa Ashabuh, 1/157

(IRIB-Indonesia/Syiah-Jakfariyah/Berbagai-Sumber-Lain/ABNS)
Share this post :

Post a Comment

mohon gunakan email

Terkait Berita:

  • Pimpinan MUI Akan Panggil Dua Pejabatnya Ikut Dalam Rombongan ke Israel
  • Video: Dari Lukisan Sampai Batu Yang Dijadikan Tempat Kepala Imam Husain as di Penggal Oleh Yazid Bin Muawiyyah Keluar Darah Sucinya
  • Pembelot ISIS: Ini Bukan Perang Suci!
  • Biografi Nabi Ibrahim
Index »

KULINER

Index »

LIFESTYLE

Index »

KELUARGA

Index »

AL QURAN

Index »

SENI

Index »

SAINS - FILSAFAT DAN TEKNOLOGI

Index »

SEPUTAR AGAMA

Index »

OPINI

Index »

OPINI

Index »

MAKAM SUCI

Index »

PANDUAN BLOG

Index »

SENI