Pesan Rahbar

Home » » Shalat Awal Waktu Adalah Solusi Semua Permasalahan

Shalat Awal Waktu Adalah Solusi Semua Permasalahan

Written By Unknown on Monday, 1 August 2016 | 01:15:00


Penawar terbaik permasalahan masyarakat adalah melaksanakan kewajiban-kewajiban agama, dan shalat awal waktu adalah kunci untuk menyelesaikan segala permasalahan.

Salah seorang pengajar hauzah ilmiah, Hujajtul Islam Mahmud hadi mengatakan bahwa hamba yang baik adalah dia yang tidak melihat dirinya sebagai tolak ukur, dan dia yang tidak menentang takdir Ilahi.

Menurutnya, jika pandangan manusia itu benar dan tidak melihat dirinya sebagai tolak ukur maka Hadhrat Sahibuzzaman afs akan menarik tangan manusia tersebut.

Dalam bagian lain ceramahnya menuturkan, jika kita menilik sirah sosialisme Imam Ja’far Shadiq as maka kita harus menolong dan merangkul orang-orang yang membutuhkan, meskipun dengan adanya lembaga-lembaga seperti komite bantuan Imam Khomeini ra maka tangggung jawab kita dalam melakukan kebaikan dan bantuan tidak semerta-merta gugur.

Hujjatul Islam Mahmud Hadi juga menyinggung tentang sirah Imam Ja’far Shadiq as dalam memperbaiki masyarakat, pengajar hauzah ilmiah ini mengatakan bahwa manusia adalah penanggung jawab dalam menghadapi masalah penyimpangan yang terjadi di masyarakat, dan ia harus menghadapi segala permasalahan dan problematika dengan metode yang baik dan penuh tanggung jawab.

Shalat awal waktu kunci utama untuk menyelesaikan segala permasalahan dan barang siapa yang belum sampai pada keyakinan ini, maka ia bisa mengambil perjanjian dengan Imam Shadiq as dan mencobanya.

(Shabestan/Berbagai-Sumber-Lain/ABNS)
Share this post :

Post a Comment

mohon gunakan email

Terkait Berita:

  • Mengapa para fukaha Syiah dalam kitab-kitabnya, mengumumkan bahwa golongan Ahlu Sunah sebagai musuhnya dan menyebut mereka dengan “amah” atau “nawashib”? Berikut Penjelasannya
  • Larijani: Daʻisy Lakukan Kejahatan dengan Nama Islam
  • Gara-gara Mau Dikepung, Fahri Hamzah Batal Datang Ke NTT. Begini Kronologi Pembatalannya!
  • Korut Siap Perang Habis-habisan dengan Korsel
  • Parlemen Setujui RAPB Iran Senilai $ 330 Milyar
Index »

KULINER

Index »

LIFESTYLE

Index »

KELUARGA

Index »

AL QURAN

Index »

SENI

Index »

SAINS - FILSAFAT DAN TEKNOLOGI

Index »

SEPUTAR AGAMA

Index »

OPINI

Index »

OPINI

Index »

MAKAM SUCI

Index »

PANDUAN BLOG

Index »

SENI