Pesan Rahbar

Home » » Syiah Berutang Atas Kerja Keras Syeikh Shaduq

Syiah Berutang Atas Kerja Keras Syeikh Shaduq

Written By Unknown on Thursday, 16 March 2017 | 19:53:00


Pimpinan Lembaga Wakaf dan Amal di Kota Rey, Iran, Hujjatul Islam wal Muslimin Syaikh Sa’id Utarkhani mengatakan, masyarakat muslim penganut mazhab syiah berutang banyak kepada seorang ulama besar dan muhaddis, Syaikh Shaduq (a’lallahu maqamahu).

Hal itu dikatakan Sa’id Utarkhani pada sambutannya saat penutupan muktamar internasional tentang Syaikh Shaduq di Kota Rey, Iran, Senin lalu. Dikatakan dia, salah satu kekayaan negara ini adalah memiliki pribadi seperti Syeikh Shaqud yang telah menyusun banyak kitab hadist. Namun sayangnya banyak orang belum mengetahui kealiman ulama ini secara sempurna.

“Kita sekarang hidup pada zaman dimana kita melihat para musuh menyerang banyak budaya kita yang asli. Karena itu mengenal pribadi besar seperti syeikh Shaduq adalah pekerjaan penting dan berpengaruh dalam menghalau serangan musuh,” kata dia.

Pada awal pembukaan muktamar itu, Sa’id Utarkhani mengatakan bahwa muktamar itu dimaksudkan agar masyarakat mengenal sosok ahli hadis besar Syaikh Shaduq. Terkait dengan hasil karya dari muktamar itu dibagi pada sisi ilmu dan virtual, yaitu meliputi; 500 karya sastra, 500 karya seni, 130 hasil bagian virtual, serta 50 makalah yang semuanya telah dikirimkan kepada sekretaris muktamar, serta diakhiri dengan pemberian hadiah kepada peserta-peserta terpilih.

(Shabestan/Berbagai-Sumber-Lain/ABNS)
Share this post :

Post a Comment

mohon gunakan email

Terkait Berita:

  • Foto-Foto Mekah Dari Masa Ke Masa (23)
  • Terekam Video, Tulisan Jokowi di Buku 'Madame Tussauds' Ini Bikin Terharu!
  • Hari Quds Dunia di Masjid-masjid Malaysia
  • Pakar Optometri Kenya: Fasilitas RS Razavi Setara dengan Rumah Sakit Eropa
  • Jarak antara ISIS dan Perbatasan Timur Iran
  • Arab Saudi Ingin Membasmi Ka‘bah
  • Para Hafiz Al-Quran Dari Seratus Negara: MTQ DIHQA Dibuka Hari Ini/ Ali Feyzi; Delegasi Iran
Index »

KULINER

Index »

LIFESTYLE

Index »

KELUARGA

Index »

AL QURAN

Index »

SENI

Index »

SAINS - FILSAFAT DAN TEKNOLOGI

Index »

SEPUTAR AGAMA

Index »

OPINI

Index »

OPINI

Index »

MAKAM SUCI

Index »

PANDUAN BLOG

Index »

SENI