Imam Shadiq as berkata “terkadang ayahku suka menguji orang yang datang untuk meminta kepadanya agar mereka tahu arti dari kepuasan, saat ayahku menyembelih seekor hewan kemudian datang seorang peminta, pertama-tama ayahku memberikan kepala hewan tersebut kepadanya, jika ia menerimanya maka ia akan menyuruhnya untuk meletakannya, kemudian ayahku menggantinya dengan daging, jika ia tidak menerimanya (kepala) tersebut maka ayahku tidak akan memberikan apa-apa kepadanya.”
Shabestan News Agency, dalam riwayat disebutkan bahwasanya setiap kali orang-orang yang membutuhkan datang kepada Imam Ali as untuk meminta bantuan, Imam as selal berkata “tulislah (permintaan) kalian di atas tanah, karena adalah hal yang makruh jika melihat permintaan dihadapan sang peminta.”
Imam Shadiq as juga bersabda “paling baiknya sedekah ialah seseorang memberikannya dengan tangannya sendiri.”
Dalam riwayat lainnya, Imam Shadiq as juga berkata “terkadang ayahku suka menguji orang yang datang untuk meminta kepadanya agar mereka tahu arti dari kepuasan, saat ayahku menyembelih seekor hewan kemudian datang seorang peminta, pertama-tama ayahku memberikan kepala hewan tersebut kepadanya, jika ia menerimanya maka ia akan menyuruhnya untuk meletakannya, kemudian ayahku menggantinya dengan daging, jika ia tidak menerimanya (kepala) tersebut maka ayahku tidak akan memberikan apa-apa kepadanya.”
Mengenai ukuran dalam berinfaq, Imam Shadiq as berkata “kepada orang yang kalian melihatnya merasa iba maka berilah sesuatu kepadanya maka berikanlah paling sedikit satu dirham, dan paling banyak berapa yang harus diberikan? Imam as berkata : berikanlah paling banyak satu per enam dirham.”
(Shabestan/Berbagai-Sumber-Lain/ABNS)
Post a Comment
mohon gunakan email